Rekomendasi Sepeda Lipat Murah

Semenjak pandemi melanda dan memulai new normal demam gowess sudah sampai kemana-mana. Dari memulai mencari sepeda sampai perlengkapannya. Dengan adanya sepeda yang bertambah dalam satu keluarga membuat ruang penyimpanan sesak. Tentunya kamu enggak mau dong, ruangan sesak penuh sepeda.

 

Sebelum itu terjadi, sepeda lipat menjadi solusi sebelum terjadi. Sepeda lipatkan mahal dibanding sepeda biasa? Ya jika sebelum membeli kamu harus mencari rekomendasi sepeda lipat murah. Dengan mencari referensi kamu bisa mengira-ngira harga jual dan kualitasnya juga tidak kalah dengan jenis dan merek lain.

 

Kita mengajak kamu untuk mencari tau sepeda lipat murah tetapi kualitas terbaik.

1.     Pacific Noris

Dengan harga satu jutaan, dengan desain trendy dan memiliki 6 speed gear. Sehingga dapat mengatur laju sepeda. Roda berukuran 22 inc dan material yang kokoh.

2.     United Stylo 16

Dengan kerangka united steel, dengan desain yang sporty cocok untuk olahraga kapanpun. Dengan model yang ringkas cukup 2 lipatan. Harga 2jutaan, kamu sudah memiliki sepeda sebagus ini.

3.     Pasific veloce 1.0

Dengan gaya stylish, dan adanya bagasi belakang untuk membonceng atau membawa barang. Dan material yang kuat mampu untuk berat badan lebih dari 80kg. Dengan banderol 2 jutaan, harga yang terjangkau tetap bergaya.

4.     Vica Cycle

Dengan material alloy sehingga ringan namun tahan banting. Dengan kecepatan 3 speed membuat kaki kamu enggak gampang cape. Dengan harga 1,5 jutaan, karena fleksibel dalam mengayuh cocok untuk tua muda.

 

Memilih sepeda lipat dengan harga yang murah juga efisien dalam menyimpan. Dengan bisa dilipat lalu di simpan dengan cara di gantung atau di masukkan kardus. Atau kamu juga bisa membawanya ketika beribur disimpan bagasi mobilpun tak masalah.

 

Rekomendasi sepeda lipat murah, namun kualitas juga enggak murahan dan enggak tertinggal dengan harga sampai 5 jutaan.