Tag: Bayi
-
Mengenal Jenis Botol dan Ukuran Botol Susu Bayi Sesuai Usia
Penggunaan dot atau botol merupakan pilihan bagi orang tua yang sibuk bekerja. Untuk memenuhi nutrisi bayi, mereka menggunakan botol untuk mengkonsumsi susu formula atau ASI yang telah disimpan. Untuk memberikan kenyamanan bagi bayi dalam penggunaan botol susu, para orang tua harus memperhatikan ukuran botol yang digunakan. Ukuran botol yang tepat harus disesuaikan berdasarkan usia bayi.…